Singaraja (02/05) Sosialisasi
yang diberikan kepada Mahasiswa Fakultas Kedokteran UNUD (Dokter Resident) oleh
Tim Akreditasi yang terdiri dari Sosialisasi Program PMKP, K3RS dan PPI yang
dilaksanakan di Ruang Seruni RSUD Kab. Buleleng yang dimulai pada pukul 07.30
wita sampai dengan 08.30 wita. Dalam sosialisasi ini Mahasiswa (dokter
resident) diberikan materi tentang mutu dan keselamatan pasien di Rumah Sakit,
materi tentang manajemen risiko serta materi tentang pencegahan penularan
penyakit infeksi.