Kegiatan Apel Paripurna yang dilaksanakan hari senin pagi yang dihadiri Jajaran Direksi, Struktural, Fungsional dan seluruh Pegawai RSUD Kabupaten Buleleng yang dilaksanakan di depan Ruang Laboratorium dan Rontgen RSUD Kab. Buleleng, senin, 07/05/18. Direktur RSUD Kabupaten Buleleng, dr. Gede Wiartana, M.Kes, selaku Pembina Upacara.
Dalam amanatnya Direktur RSUD Kab. Buleleng mengingatkan kembali untuk CPW (Clinical Pathway) Rumah Sakit diterapkan yang dimana CPW bertujuan meningkatan mutu pelayanan yang standar berdasarkan studi kedokteran berbasis bukti, adalah efektivitas biaya. Dalam hal ini Direktur RSUD Kab. Buleleng juga mengingatkan kepada seluruh pegawai agar selalu disiplin waktu yang dalam hal ini diminta tepat waktu hadir dan selalu mengikuti apel harian sebelum jam kerja dimulai dan disiplin dalam penyelesaian tugas dan pekerjaan serta meningkatkan mutu dan kwalitas pelayanan kepada pasien.
Download disini